Berbagi Kurban, Berbagi Kebahagiaan!

Teman Baik dapat berbagi kebahagiaan bersama Teman Kita yang membutuhkan. Satu pilihan hewan Kurban membawa banyak senyuman.

icon info

Batas Kurban 30 Juni 2023 (10 Dzulhijah 1444 H)

icon qurban

Badan Amil Zakat Nasional

icon info
icon qurban

Baitulmaal Muamalat

icon info
icon qurban

Rumah Zakat Kurban

icon info
icon qurban

Dompet Dhuafa

icon info
icon qurban

Laznas Darul Quran

icon info

Panduan Kurban

BenihBaik.com adalah platform penggalangan dana terpercaya di Indonesia. Dalam menyambut Idul Adha 2023, BenihBaik.com bekerjasama dengan organisasi / yayasan yang telah menyelenggarakan dan menyalurkan kurban ke seluruh Indonesia selama bertahun-tahun untuk memastikan kurban Teman Baik sampai ke penerima manfaat yang tepat.

  • Teman Baik dapat memilih salah satu mitra BenihBaik dalam menyelenggarakan kurban

  • Jangan lupa pelajari harga hewan kurban yang ditawarkan dan tujuan penyaluran hewan kurban Teman Baik

  • Klik “Kurban Sekarang“ transfer sesuai harga hewan kurban 

  • Mengisi Data Kurban seperti “Nama, Email, No Hp, Alamat”.

  • Melakukan Transfer.

  • Setelah melakukan transfer, Teman Baik akan mendapatkan notifikasi email transaksi berhasil dan sertifikat Kurban.

Setiap mitra BenihBaik memiliki pilihan bentuk penyaluran hewan kurban. Hewan kurban disalurkan dalam dua cara, yaitu: secara langsung atau tidak langsung. Kurban yang disalurkan secara langsung akan diberikan dalam bentuk daging mentah kepada para penerima manfaat. Kurban yang disalurkan secara tidak langsung akan diberikan dalam bentuk olahan daging berupa kornet ataupun rendang. Teman Baik bisa memilih sesuai keinginan bentuk penyaluran yang tersedia di setiap mitra BenihBaik.

Teman Baik tidak akan mendapatkan daging kurban. Daging kurban akan sepenuhnya disalurkan kepada masyarakat yang membutuhkan di seluruh jangkauan wilayah mitra Benih Baik.